Registered by Farid Azis

SIAKAD adalah sistem informasi yang dapat membantu dalam pengelolaan data mahasiswa, mata kuliah, data staf pengajar (dosen) serta administrasi fakultas/jurusan.

Platform pembangunan aplikasi Sistem Informasi Akademik ini adalah Web Based Application. Framework yang akan dipakai adalah LAMP (Linux, Apache, PHP, MySQL) dan JOOMLA versi 1.0
Linux adalah sistem operasi yang sangat handal, teruji dan telah terbukti dipakai untuk aplikasi-aplikasi level entreprise.
Apache adalah aplikasi web server, yaitu program untuk menjalankan aplikasi-aplikasi berbasis web. Apache saat ini adalah web server yang paling banyak dipakai di dunia.
PHP adalah bahasa pemrograman paling populer untuk membangun aplikasi berbasis web.
MySQL adalah program basis data yang juga sangat luas dipakai dalam pengembangan aplikasi berbasis web
JOOMLA adalah Content Management System sekaligus sebuah web application framework. Framework JOOMLA sudah menyediakan berbagai komponen dasar seperti sistem keamanan, manajemen user, templating dan banyak lagi.

Project information

Maintainer:
Farid Azis
Driver:
Farid Azis
Licence:
GNU GPL v2, GNU GPL v3

RDF metadata

View full history Series and milestones

trunk series is the current focus of development.

All bugs Latest bugs reported

All blueprints Latest blueprints

Downloads

Sistem Informasi Akademik does not have any download files registered with Launchpad.